![]() |
By : ROStudio 👩🏻🎨 ロセユメオ
࿒ ❀ ࿒
Ada waktu di mana saat pikiran kita sendiri tidak ingin menyerah atau berhenti, tapi motivasi kita perlahan menghilang, dan mulai tidak memiliki semangat lagi untuk hidup
Hasilnya orang-orang yang tidak tahu apa yang sudah kita lalui, dan alami, berpikir bahwa kita menjadi orang yang malas atau tidak bisa apa-apa
Tenanglah, biarkan orang lain menilai kita berdasarkan apa yang hanya mereka ketahui atau dengar
Jangan membuang waktu, dan tenaga kita sendiri untuk membuat orang lain mengerti, dan mengetahui yang sebenarnya
Sebab, tidak semua orang peduli, tidak semua orang mau mendengar, dan tidak semua orang mengalami hal yang sama
Tidak apa-apa, kembalilah pelan-pelan, kita pasti bisa melalui itu semua, dan kembali lebih kuat dalam diam tapi yakin
Maafkanlah masa lalu, dan dirimu sendiri
Karena kita semua berhak mendapatkan kebahagiaan
❀ ࿒